Rabu, 09 April 2014

Permasalahan Melatih Diri 11



Tanya Jawab Seputar Permasalahan Melatih Diri 11

Pertanyaan :

Sejak belajar Ajaran Buddha hingga kini, dikarenakan rintangan karma yang berat, sehingga timbul banyak pertanyaan dan keraguan; dalam keseharian, bisa muncul niat pikiran yang tidak benar, tetapi tidak berdaya mengendalikannya. Bagaimana caranya agar dapat mengendalikan niat pikiran buruk?

Master Chin Kung Menjawab :

Cara yang paling baik adalah berceramah. Saya sendiri suka naik ke podium dan berceramah, menasehati orang lain adalah sama dengan menasehati diri sendiri, orang lain sudi mendengarnya atau tidak, bukanlah masalah, setelah berkali-kali menasehati diri sendiri, maka akan berubah dengan sendirinya. Lagipula, dengan memusatkan perhatian pada berceramah, membaca sutra, mengkaji ajaran sutra, maka takkan ada niat buruk.


問: 自學佛以來,由於業障深重,在佛學上有很多疑問;在日常生活當中,會起很不好的念頭,但無法控制。請問有什麼方法可以控制壞念頭?

答:最好的方法是講經。我喜歡上台講演,勸別人就是勸自己,別人聽不聽沒有關係,自己勸自己的次數多了,自然就改了。還有,把精神集中在聽經、讀經、研究經教,就不會有惡念。21-275-0001