Jumat, 28 Maret 2014

Bakti 03



Pertanyaan :

Berbakti pada ayahbunda adalah kewajiban sebagai seorang anak, tetapi jika ayahbunda dan sepasang mertua melarang Ajaran Buddha, dan tidak mendidik cucu dengan benar. Demi anak-anakku agar mendapatkan pendidikan yang benar, apakah lebih baik saya pisah rumah saja dengan ayahbundaku?

Master Chin Kung Menjawab :

Pisah rumah belum tentu berdampak baik. Tetapi masalah apa yang kurang dipahami ayahbunda, anda boleh sering memberi mereka pengertian, bicaralah baik-baik dengan mereka, ini namanya menasehati dengan rasa hormat. Andaikata anda melakukannya dengan ketulusan hati, menjelaskan secara terperinci, mereka pasti akan memahaminya. 




問:孝養父母是為人子女應盡的本分,如果父母公婆反對佛法,且對兒孫的教育觀念不正確。為下一代的正確教育,請問兒女是否盡量選擇與父母分住比較好?

答:分住不一定好。但是父母所不能夠理解的,你要常常去開導,講給他聽,這個叫規勸。這個你誠心誠意去做,分析得很清楚,他就會明瞭。21-289-0001